Monday, December 6, 2010

KELUARGA SADAR GIZI (KADARZI) MENDUKUNG UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN MASALAH GIZI

Dr. Suparyanto, M.Kes

KELUARGA SADAR GIZI (KADARZI) MENDUKUNG UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN MASALAH GIZI

PENGERTIAN KADARZI
  • Keluarga Sadar Gizi (KADARZI) adalah : Keluarga yang mampu mengenal, mencegah, dan mengatasi masalah gizi setiap anggotanya.

UPAYA PERBAIKAN GIZI

Visi :
  • Sadar gizi untuk semua
Misi:
  • Semua Masalah Gizi Dapat Dicegah dan Ditanggulangi
  • Semua Keluarga Sadar Gizi (KADARZI)
  • Semua Pihak Bertanggung Jawab Dalam Upaya Perbaikan Gizi

UPAYA PERBAIKAN GIZI KELUARGA
  • Perbaikan Keadaan Gizi Keluarga
  • Perilaku Yang Mendukung Perbaikan Gizi (Perilaku Sadar Gizi)
  • Partisipasi dan Pemerataan Kegiatan

INDIKATOR KELUARGA SADAR GIZI (KADARZI)
  1. Menimbang berat badan secara teratur
  2. Memberikan Air Susu Ibu (ASI) saja kepada bayi sejak lahir sampai berumur 6 bulan (ASI eksklusif)
  3. Makan beraneka ragam
  4. Menggunakan garam beryodium
  5. Minum suplementasi gizi (Tablet Tambah Darah ataupun Kapsul Vit. A) sesuai anjuran.

No comments:

Post a Comment